Ebiet G. Ade: Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan)
Tekst piosenki
Brak wideo
Tekst piosenki
Ebiet G. Ade: Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan)
demi terhenti tangis anakku dan keluh ibunya
Tetapi nampaknya semua mata memandangku curiga
seperti hendak telanjangi dan kulit jiwaku
Apakah buku diri ini selalu hitam pekat?
Apakah dalam sejarah orang mesti jadi pahlawan?
Sedang Tuhan di atas sana tak pernah menghukum
dengan sinar mataNya yang lebih tajam dari matahari
Ke manakah sirnanya nurani embun pagi
yang biasanya ramah kini membakar hati?
Apakah bila terlanjur salah
akan tetap dianggap salah?
Tak ada waktu lagi benahi diri
Tak ada tempat lagi untuk kembali
Kembali dari keterasingan ke bumi beradab
ternyata lebih menyakitkan dari derita panjang
Tuhan, bimbinglah batin ini agar tak gelap mata
dan sampaikanlah rasa inginku kembali bersatu
Ke manakah sirnanya nurani embun pagi
yang biasanya ramah kini membakar hati?
Apakah bila terlanjur salah
akan tetap dianggap salah?
Tak ada waktu lagi benahi diri
Tak ada tempat lagi untuk kembali
</lyrics>
==1998 version==
<lyrics>
Dari pintu ke pintu kucoba tawarkan nama
demi terhenti tangis anakku dan keluh ibunya
Tetapi nampaknya semua mata memandangku curiga
seperti hendak telanjangi dan kulit jiwaku
Apakah buku diri ini selalu hitam pekat?
Apakah dalam sejarah orang mesti jadi pahlawan?
Sedang Tuhan di atas sana tak pernah menghukum
dengan sinar mataNya yang lebih tajam dari matahari
Ke manakah sirnanya nurani embun pagi
yang biasanya ramah kini membakar hati?
Apakah bila terlanjur salah
akan tetap dianggap salah?
Tak ada waktu lagi benahi diri
Tak ada tempat lagi untuk kembali
Kembali dari keterasingan ke bumi beradab
ternyata lebih menyakitkan dari derita panjang
Tuhan, bimbinglah batin ini agar tak gelap mata
dan sampaikanlah rasa inginku kembali bersatu
Ke manakah sirnanya nurani embun pagi
yang biasanya ramah kini membakar hati?
Apakah bila terlanjur salah
akan tetap dianggap salah?
Tak ada waktu lagi benahi diri
Tak ada tempat lagi untuk kembali
ho ho untuk kembali
ho ho ho hu untuk kembali
Tłumaczenie piosenki
Ebiet G. Ade: Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan)
Inne teksty wykonawcy
Ebiet G. Ade: Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan)
-
Sepucuk Surat Cinta
- Ebiet G. Ade
-
Lolong
- Ebiet G. Ade
-
Saksikan Bahwa Sepi
- Ebiet G. Ade
-
Cintaku Kandas Di Rerumputan
- Ebiet G. Ade
-
Asmara Satu Ketika
- Ebiet G. Ade
Skomentuj tekst
Ebiet G. Ade: Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan)
Polecane na dziś
Teksty piosenek
-
Moje 5 minut
EKIPA
„Ekipa prezentuje piosenkę "Moje 5 minut". [Refren: Zbyszek Król, Kuba Jurek, Marta Różańska] (Pięć minut, to jest moje pięć minut) (W ręce as, nie chcę więcej stać z tyłu) (Pięć minut, tojest mo”
-
1DAY IN LA
bambi, Oki, francis
„Zwrotka 1: bambi Prosisz mnie żebym już żyła powoli Kupisz mi wszystko, co mnie zadowoli Ja nie umiem zabrać niczego od Ciebie Bo z mojej kieszeni się sypie za wiele Fuckboy'e na backu mnie prosz”
-
Do końca dni - x Majtis, samunowak
FANKA
„Za tobą pójdę, gdzie nie był nikt A zanim usnę, sprawdzę czy śpisz Tobie oddam moje życie, oddam każdą jedną chwilę Jesteś tą melodią, do której moje serce bije I nie muszę szukać już Wiem, że ”
-
Dame Un Grrr - x Kate Linn
Fantomel
„Dame un grr Un qué? Un grr Un qué, un qué? Un grr Un qué? Un grr Un grr (x4) Un qué? I love When you shake it, shake it When I see you go cecererece My body go wake”
-
Nie życzę ci źle
Quebonafide
„Nie życzę ci źle Nie życzę ci źle Nie życzę ci źle Nie życzę ci źle Może tylko by nietoperz wkręcił ci się w łeb Może żeby ci zamknęli ulubiony sklep By przykleił się jak rzep, pech z tych nie”
Użytkownicy poszukiwali
Teksty piosenek
- kalian dengarkan keluhanku●
- Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang yang Kembali dari Pengasingan) mp3 ●
- Lirik Kalian dengarkan keluhanku dari seseorang yang kembali dari pengasingan●
- ebiet g ade untuk kembali●
- ebiet g. ade kalian dengarkan keluhanku (dari seseorang yang kembali dari pengasingan)●
Ostatnio wyszukiwane
Teksty piosenek
Wybrane
Teksty piosenek
-
To Live Again
- Sebastian Bach
-
CHCĘ UPRAWIAĆ
- Young Igi
-
Mjölnir, Hammer of Thor
- Amon Amarth
-
NIE Z TEJ ZIEMI - feat. waima
- Young Igi
-
TOMBSTONE TOWN ft. Slash
- Dorothy
-
Charakter zwycięzcy
- Young Igi
-
PRYWATNIE
- Young Igi
-
Czerwona sukienka
- QINGA
-
MŁODY YAKUZA (prod. VAE)
- VAE VISTIC
-
MIĘDZY NAMI
- Young Igi
Tekst piosenki Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan) - Ebiet G. Ade, tłumaczenie oraz teledysk. Poznaj słowa utworu Kalian Dengarkan Keluhanku (Dari Seseorang Yang Kembali Dari Pengasingan) - Ebiet G. Ade. Znajdź teledyski, teksty i tłumaczenia innych piosenek - Ebiet G. Ade.
Komentarze: 0